Kami dari Jurusan Pendidikan Luar Biasa Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang bangga bisa menjadi tuan rumah “International Conference On Special Education In Southeast Asia Region” ICSAR yang ke 7.
Kami menyambut semua civitas pendidikan untuk dapat berpartisipasi dalam kegiatan ini, baik sebagai pemakalah ataupun peserta.

Fasilitas Seminar Meliputi :

  • Seminar kit
  • Makan siang dan snack
  • Sertifikat, langsung diberikan setelah seminar
  • Buku Prosiding (ISSN) sesuai bidang, buku langsung tersedia saat seminar
  • CD prosiding lengkap bagi non-pemakalah dan
  • Makalah terseleksi akan difasilitasi untuk diterbitkan di Jurna “Penelitian dan Pengembangan Pendidikan Luar Biasa” (APPKhI) dan Jurnal Internasional.

Silahkan Kunjungi alamat ICSAR 2017 untuk informasi lebih lanjut : icsar2017.blogspot.co.id